
Monumen Bung Karno di kota Aljazair
Monumen Bung Karno di jalan utama di Algiers, ibu kota Aljazair, sebagai wujud hubungan persahabatan baik yg dimiliki Indonesia dgn Aljazair sejak sebelum negeri di Afrika Utara itu merdeka.
Dasa Sila Bandung yg lahir pada Konferensi Asia Afrika thn 1955, telah menyemangati & menginspirasi Aljazair untuk memerdekakan diri dari Prancis di thn yg sama.
Pembangunan monumen yg dimulai Feb. 2020 & siap di resmikan bln Juni ini atas permintaan Gubernur Algiers dan direspon oleh Pemprov Jabar & KBRI Algier serta dukungan dari PT WIKA & Pertamina di Aljazair.